• MTSN 2 BENER MERIAH
  • CERDIK-BIDIK-LISIK MENUJU GENERASI MASA DEPAN

EMPAT SISWA MTSN 2 BENER MERIAH MELAJU BERKOMPETISI KSM DI TINGKAT PROVINSI

Alhamdulillah, 4 orang siswa MTsN 2 Bener Meriah meraih prestasi mendapatkan peringkat 5 besar Kompetisi Sains Madrasah tingkat kabupaten, dan berkesempatan untuk berkompetisi di tingkat provinsi. Mereka adalah siswa-siswi terbaik di MTsn 2 Bener Meriah yaitu Akraza Pratama dan Zahra Maghfirah (Bidang IPS), Mauliyana (Bidang IPA) dan Silva Firanika (Bidang Matematika). 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
GOTONG ROYONG MENYAMBUT KEMERDEKAAN RI

Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan RI ke 78, siswa dan siswi MTsN 2 Bener Meriah melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan lingkungan madrasah. Lingkungan bersih akan mew

08/12/2023 15:55 - Oleh Administrator - Dilihat 319 kali
PEMBUKAAN MASA TA'ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA) MTS NEGERI 2 BENER MERIAH

"SELAMAT DATANG DAN SELAMAT BERGABUNG BERSAMA KELUARGA BESAR MTSN 2 BENER MERIAH" Masa Ta'aruf Siswa Madrasah (Matsama) adalah kegiatan dimana siswa-dan siswi baru dapat mengenali ling

06/12/2023 15:36 - Oleh Administrator - Dilihat 613 kali
Pendaftaran Online Peserta Didik Baru 2022

Segera daftarkan anak anda secara online

24/05/2022 19:50 - Oleh Administrator - Dilihat 730 kali